Pembinaan Organisasi dan Ekstrakurikuler MAN 1 Kota Serang

Banyaknya organisasi siswa dan ektrakurikuler yang ada di MAN 1 Kota Serang, menjadikan MAN 1 Kota menjadi wadah pembelajaran siswa dalam hal berorganisasi. Sehubungan dengan hal tersebut, maka pentingnya diadakan sebuah pembinaan khusus yang diberikan kepada pada pemangku jabatan ketua dan wakil ketua setiap organsiasi.(5/01/2023). Hal ini bertujuan memberikan pengarahan dan pembekalan awal kepada para

Penghargaan Prestasi Siswa

Penghargaan Prestasi Siswa

Dalam rangka memberikan penghargaan yang setinggi – tingginya kepada Siswa yang telah menunaikan kewajiban belajarnya dengan baik, dan yang telah berjuang untuk meuju keberhasilan, Kepala MAN 1 Kota Serang Memberikan Reward Sertifikat Penghargaan yang diberika pada awal masuk ajaran baru dilapangan Upacara MAN 1 Kota Serang. (2/12/2022). hal ini bertujuan agar siswa yang mendapatkan penghargaan

LEGALISIR ONLINE

Dalam Rangka memberikan kemudahan dalam proses lehalsiir di MAN 1 Kota Serang, kami membuat system legalsisir online. mudah – mudahan ini menjadikan proses legalisir pada MAN 1 Kota Serang semakin mudah, cepat dan akuntable.

Rapat Tim Agen Perubahan MAN 1 Kota Serang dalam Menyambut Zona Integritas

Dalam rangka mewujudkan manajemen tata kelola pemerintahan yang profesional dan berintegritas guna mendukung percepatan reformasi birokrasi pada MAN 1 Kota Serang perlu melakukan perubahan positif secara berkelanjutan dan objektif, oleh karena Kepala MAN 1 kota Serang memutuskan untuk membnetuk tim dalam rangka memberikan perubahan terbaik setiap periode pada Kampus MAn 1 Kota Serang. Tentunya tim

Class Meeting Setalah PAS, sebagai Refresing Siswa

Dalam rangka Mengisi Waktu kosong yang dimiliki para siswa setelah mengikuti ujian diisi dengan kegiatan yang bermanfaat, yaitu kegiatan class meeting yang diadakan selama 4 hari, dari sejak hari senin sampai dengan hari Kamis. yang diakhiri hari jumat untuk penyerahan Hadiah bagi para juara. Pengadaan kegiatan class meeting ini  melalui koordinator OSIS yang mengajukan kepada

Disdukcapil Kota Serang Mengadakan Proses Pembuatan KTP Untuk Siswa MAN 1 Kota Serang

Dalam rangka memberikan kemudahan kepada para remaja yang sudah beranjak 17 tahun keatas, maka dengan ini Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Serang mengadakan pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP) pada hari Kamis, 15 Desember 2022. Pembuatan KTP ini bukan lagi siswa itu datang ke kantor disduk capil, kaan tetapi Petugas Disduklah yang memberikan kemudahan kepada